Jokowi telah Berlakukan Permanen Moratorium Izin Hutan. Ini Tiga Keuntungannya bagi Indonesia.
oleh -Lima tahun lalu, Indonesia dianggap sebagai salah satu negara pembalak hutan di dunia. Namun, julukan tersebut berubah dengan disahkannya moratorium hutan secara permanen oleh Presiden Jokowi awal Agustus lalu. Apa keuntungan yang didapatkan Indonesia dari kebijakan tersebut?